HIKMAH PERISTIWA ISRA MIRAJ SEBAGAI PONDASI KETEGUHAN TAUHID DALAM SANUBARI DAN PERILAKU

Murnia Suri, Nurul Izzati

Abstract


Isra miraj merupakan salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam. Keyakinan akan kebenaran peristiwa ini adalah salah satu bukti keimanan muslim sejati. Bagi balai pengajian Sabilun Najah setiap tahun memperingati peristiwa ini sebagai momentum peringatan akan pentingnya hikmah di balik peristiwa tersebut. Tahun ini peringatan isra miraj turut melibatkan orang tua wali santri. Hal ini bertujuan sebagai ajang silaturrahim antara ustadz (ah) dengan wali santri dan juga agar ustadz dan wali santri dapat bekerja sama dalam penguatan tauhid Islam kepada para santri. Peringatan ini berlangsung selama dua jam yang terdiri dari uraian mutiara hikmah dari peringatan isra miraj oleh penceramah. Di lanjutkan dengan makan bersama antara wali santri dan para ustadz (ah) untuk mempererat hubungan demi keberhasilan pendidikan agama santri balai pengajian Sabilun Najah.


Kata Kunci: Isra mi’raj, perayaan, keteguhan tauhid


Isra miraj is one of the important events in Islamic history. Belief in the truth of this event is one of proof of true Muslim faith. Isra miraj is annually celebration in recitation hall of Sabilun Najah. It commemorates this even every year as a momentum to commemorate the importance of the wisdom behind. This year the Isra Miraj commemoration also involves parents and guardians of students. It intended as a friendship forum between ustadz(ah) and santri’s parents so that those can work together in strengthening Islamic monotheism to students. The commemoration lasted for two hour consisting of a description the pearls of wisdom from the commemoration of Isra Miraj by a preaches then continued by having meal together to strengthen the relationship for the success of the Islamic education of the Sabilun Najah’ recitation hall students.


Key words: Isra Mi’raj, commemoration, firmness of tauheed


Full Text:

PDF

References


Al-Qur’an dan terjemahannya. 2013. Jakarta: Pustaka Maghfirah.

Agus Mustofa. 2006. Terpesona di Sidratul Muntaha. Surabaya: Padma.

Imam Suprayogo. Kekuatan Shalat Mengubah Prilaku Seseorang. Gema Media Informasi Kebijakan Kampus. https://uin-malang.ac.id/r/160701/kekuatan-shalat-mengubah-perilaku-seseorang.html

Maziatul Churiyah.2010. Shalat Membentuk Pribadi Berkarakter. Majalah Komunikasi UM. http://komunikasi.um.ac.id/2010/07/shalat-membentuk-pribadi-berkarakter/

Muhammad Samed Sahid. 2019. The Story of Prophet Muhammad Night Journey from Earth to Heaven. Muslim Hand Org. https://muslimhands.org.uk/latest/2019/04/al-isra-wal-mi-raj-the-story-of-the-miraculous-night-journey

Puji Asmaul Chusna. 2017. Pengaruh Media Gadget Pada Perkembangan Anak. Dinamika Penelitian:Media Komunikasi Sosial Keagamaan.https://core.ac.uk/download/pdf/333813602.pdf


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


This journal indexed by

Google SchoolarPortal Garuda