UPAYA MENINGKATKAN KESADARAN MASYARAKAT DALAM MENJAGA KEBERSIHAN LINGKUNGAN DI TENGAH PANDEMI COVID 19

Kesumawati Kesumawati, Kifana Salsabila

Abstract


Pandemi yang sedang terjadi ini memaksa pemerintah untuk melakukan tindakan pencegahan penularannya dengan melakukan pembatasan sosial di beberapa daerah yang berstatus waspada. Pemerintah sebaiknya pun memfasilitasi  kebutuhan-kebutuhan  masyarakat terkait pemeliharaan lingkungan yang sehat. Masyarakat dapat memperoleh hal tersebut melalui tindakan-tindakan budaya bersih untuk diri sendiri dan keluarga serta sekeliling sekitar. Metode penelitian ini yaitu fenomenologi kualitatif, dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa penderitaan lingkungan hidup ada baiknya kita kurangi dan lebih merawat lingkungan hidup di sekitar kita. Peran yang dimiliki pendampingan sosial sangat menentukan keberhasilan program pemberdayaan masyarakat. Upaya  pemberdayaan  masyarakat  desa  dibutuhkan  pendampingan  dari pihak lembaga yang berkompeten dalam urusan pemberdayaan masyarakat. Dalam mengatasi wabah COVID-19, pemerintah sendiri sudah melakukan berbagai cara dalam upaya pencegahan. Salah satunya, yaitu dengan gerakan 3M dan 3T, gerakan yang dilakukan secara massif di seluruh Indonesia menggunakan berbagai macam media platform baik digital maupun konvensional. Kesimpulan dari penelitian ini yaitu kegiatan    pengabdian kepada    masyarakat    ini    telah    meningkatkan    kesadaran serta pengetahuan masyarakat mengenai pentingnya menjaga kebersihan dan pola hidup sehat agar dapat terhindar dari paparan covid-19 sehingga penyebarannya dapat berkurang dan segera berakhir.

Kata Kunci: Covid-19, Hidup Sehat, Masyarakat

The current pandemic is forcing the government to take steps to prevent the spread of the virus by implementing social restrictions in several areas with alert status. The government should also facilitate the needs of the community regarding the maintenance of a healthy environment. Communities can get this through clean cultural actions for themselves and their families and those around them. This research method is qualitative phenomenology, with data collection techniques of observation, interviews and documentation. While the data analysis techniques are data collection, data reduction, data presentation and drawing conclusions. The results of this study indicate that it is better for us to reduce environmental suffering and take better care of the environment around us. The role of social assistance will determine the success of community empowerment programs. Efforts to empower rural communities require assistance from competent institutions in community empowerment matters. In dealing with the COVID-19 outbreak, the government itself has taken various ways to prevent it. One of them, namely the 3M and 3T movements, movements carried out massively throughout Indonesia using various kinds of media platforms, both digital and conventional. The conclusion this community service activity has increased public awareness and knowledge about the importance of maintaining a healthy lifestyle to avoid exposure to COVID-19 so that its spread can be reduced and will end soon.

Keywords: Covid-19, Healthy Living, Society


Full Text:

PDF

References


Devita Rohmah,(2021). Upaya Meningkatkan Kesadaran Masyarakat terhadap Kesehatan dan Kebersihan Lingkungan pada Masa Pandemi Covid-19 di Kampung Nelayan Kalibaru Jakarta Utara. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung Vol: I No: VI. 147dari 161

Dewi, W. A. F. (2020). Dampak Covid-19 terhadap implementasi pembelajaran daring di Sekolah Dasar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(1), 55–61.

Huang, C., et al. (2020). Clinical features of patients infected with 2019 novel coronavirus in Wuhan, China. The Lancet, 395(10223), 497–506.

Qomariah, N. 2016. Pemberdayaan Masyarakat Desa Melalui Pengembangan “Soft Skill Pembuatan KrupukSamiler” dalam Upaya Peningkatan Pendapatan Keluarga di Kabupaten Bondowoso. Jurnal Pengabdian Masyarakat IPTEKS. Jawa Timur.1829 Konferensi Nasional Penelitian dan Pengabdian (KNPP) Ke-1 Karawang, 25 Februari 2021 Universitas Buana Perjuangan Karawang E-ISSN: 2798-2580

Zhang, Y., Zhao, Q., & Hu, B. (2020). Community-based prevention and control of COVID-19: Experience from China. American Journal of Infection Control, 48 (6), 716–717.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.