Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hipertensi pada Usia 20-40 Tahun di Kabupaten Bungo
Abstract
Hipertensi atau penyakit tekanan darah tinggi adalah suatu keadaan kronis yang ditandai dengan meningkatnya tekanan darah pada dinding pembuluh darah arteri.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian hipertensi pada usia 20-40 tahun didesa Cadika wilayah kerja Puskesmas Rimbo Tengah Tahun 2022. Jenis penelitian yang digunakan bersifat Deskriptif Analitik. Populasi penelitian ini yaitu sebanyak 221 orang yang menderita hipertensi didesa Cadika wilayah kerja puskesmas Rimbo Tengah. Sampel dari penelitian ini terdiri dari 143 orang hipertensi pada bulan Desember Tahun 2021- Juli Tahun 2022. Data diperoleh dari data primer. Dianalisis dengan menggunakan uji chi-square pada tingkat kepercayaan 95%. Berdasarkan tabel Uji Statistik dapat diketahui bahwa dari uji chi-square diperoleh hasil genetik (P-value = 0,005) lebih kecil dari sig α (0,05), obesitas (P-value = 0,000) lebih kecil dari sig α (0,05), sedangkan merokok (P-value = 0,023) lebih kecil dari sig α (0,05) dan konsumsi kopi (P-value = 0,063) lebih besar dari sig α (0,05). Sehingga disimpulkan bahwa masyarakat mayoritas memiliki genetik, menderita obesitas, dan merokok yang berpengaruh terhadap kejadian hipertensi sedangkan mengkonsumsi kopi tidak berpengaruh karena kenaikan tekanan darah dari kopi hanya bersifat sementara. Diharapkan bagi tenaga kerja kesehatan dapat memberikan penyuluhan tentang hipertensi dan mengajarkan pola hidup yang sehat agar masyarakat dapat mengurangi resiko kejadian hipertensi.
Kata Kunci : Hipertensi, Genetik, Obesitas, Merokok dan Konsumsi Kopi
Hypertension is a chronic condition characterized by increase blood pressure on the wall of the arteries. The purpose of this research is to find out the factors related with the incidence of hypertension at the 20-40 years old in Cadika village the working area of the Rimbo Tengah Public health center in 2022. This type of research is analytical descriptive.The population are 221 peoples who suffer hypertension in Cadika village the working area of Rimbo Tengah Public health center. The sample are 143 peoples, who suffer hypertension on December 2021- July 2022.Data obtained from primary and secondary. Analysis using the Chi-square test at the significance level of 95%. Based on the statistical test it can be seen that the Chi-square test results in genetics is (P-Value = 0,005) smaller than sig α (0,05), obesity is (P-Value = 0,000) smaller than sig α (0,05), where as smoking is (P-Value = 0,023) smaller than sig α (0,05), and coffe consumtion is (P-Value = 0,063) greater than sig α (0,05).It can be concluded that the majority of people have genetics, suffer from obesity, and smoking affects the incidence of hypertension, where as coffe consumtion doesn’t affect the incidence of hypertension because blood pressure from coffe in only temporary. It is hope for the health wokers can give counseling about hypertension and teach healthy life style so that peoples can reduce the risk of hypertension.
Keyword : Hypertension, Genetics, Obesity, Smoking and Coffe Consumtion
Full Text:
PDFReferences
Aziza, Lucy.2007.Hipertensi The Silent Killer.Jakarta:Yayasan Penerbitan Ikatan Dokter Indonesia.
Bedantu, Monica.2015.Metodelogi Penelitian Kesehatan.Yogyakarta: ANDI OFFSET.
Data Puskesmas Rimbo Tengah.2021
Effendi, Yunnus.2020.Genetika Dasar.Jawa Tengah:Pustaka Rumah C1nta
Ernakrisnawati,2017†Faktor Kejadian Hipertensi Pada Usia Dewasa Muda Di UPTD Puskesmas Perawatan Plus Teluk Dalam Kabupaten Nias Selatanâ€
Gondhiwiardjo, Soehartati.2019.Pedoman Strategi dan Langkah Aksi Peningkatan Aktivitas Fisik.Jakarta:Komite Penanggulangan Kanker Nasional (KPKN).
Hidayat, Aziz Alimul.2010.Metode Penelitian Kebidanan Teknik Analisis Data.Jakarta:Salemba Medika.
Kementrian Kesehatan RI.2017.Buku Saku Ayo Bergerak Lawan Obesitas.
Kementrian Kesehatan RI.2018 (http://www.kemenkes.go.id)
Notoatmojo, Soekidjo.2012.Metodelogi Penelitian Kesehatan.Jakarta:Renaka Cipta.
Pikir, Budi s, dkk.Managemen Komprehensif Hipertensi.Surabaya: Airlangga University Press (AUP).
Priyoto.2014.Teori Sikap dan Perilaku Dalam Kesehatan.Yogyakarta:Nuha Medika.
Profil Dinas Kesehatan Kabupaten Bungo.2018
Profil Dinas Kesehatan Provinsi Jambi.2016 (http://www.dinkes.jambiprov.go.id)
Profil Dinas Kesehatan Provinsi Jambi.2017 (http://www.dinkes.jambiprov.go.id) Rahmawati, Rita “Hubungan Kebiasaan Minum Kopi Terhadap Tingkat Hipertensi†Journals Of Ners Comunnity.
Sari, Yanita Nur Indah.2017.Berdamai dengan Hipertensi.Jakarta: Bumi Medika
Setiawan dan Saryono.2020.Metodelogi Penelitian Kebidanan DIII,DIV,SI dan S2.Yogyakarta:Nuha Medika
Siswanto,dkk.2016.Metodelogi Penelitian Kesehatan dan Kedokteran.Yogyakarta:Bursa Ilmu.
Sriani, Kesuma Indah dkk “ Hubungan antara Perilaku Merokok dan Kebiasaan Olahraga dengan Kejadian Hipertensi pada laki-laki Usia 18-44 Tahun.
Sujarweni, V Wiratna.2014.Metodelogi Penelitian Keperawatan.Yogyakarta: GAVA MEDIA
Sulastri, Delmi dkk “ Hubungan Obesitas dengan Kejadian Hipertensi pada Masyarakat Etnik Minangkabau di Kota Padang
Susilo,Yekti.2011.Cara Jitu Mengatasi Hipertensi.Yogyakarta: ANDI OFFSET.
Sutanto.2010.Cekal Penyakit Modern Hipertensi, Stroke,Jantung, Kolesterol, dan Diabetes.Yogyakarta:ANDI OFFSET.
Triyanto, Endang.2017.Pelayanan Keperawatan bagi Penderita Hipertensi Secara Terpadu.Yogyakarta: Graha Ilmu.
DOI: https://doi.org/10.33143/jhtm.v9i1.2803
Refbacks
- There are currently no refbacks.
e-ISSN: 2615-109X
p-ISSN: 2442-4706
Principal Contact
Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DPPM)
Universitas Ubudiyah Indonesia - Jl. Alue Naga Desa Tibang, Banda Aceh 23114, Indonesia
Phone: 0651-7555566
Fax: 0651-7555566
Email: dppm@uui.ac.id
 
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License