Hubungan Pengetahuan dan Tindakan Ibu Tentang Pola Makan dengan Kenaikan Berat Badan pada Trimester III Kehamilan di Wilayah Kerja Puskesmas Huta Baginda Tapanuli Utara Tahun 2019

Surya Anita, Friska Margareth Parapat, Dewi Rismauli Bancin

Abstract


Abstrak

Kondisi terpenuhinya kebutuhan zat gizi janin terkait dengan perhatian asupan gizi dari makanan yang adekuat agar tubuh kembang janin berlangsung optimal. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 35 orang. Hasil penelitian menunjukan bahwa ada hubungan pengetahuan ibu tentang pola makan dengan kenaikan berat badan pada ibu hamil trimester III dengan p-value = 0,020  (p < 0,05). ada hubungan tindakan tentang pola makan dengan kenaikan berat badan pada ibu hamil trimester III dengan p-value = 0,000  (p < 0,05). Bagi ibu yang sedang hamil harus memenuhi nutrisi yang seimbang sehingga janin nya dapat gizi yang seimbang dan tidak menglami kurang gizi.

 

 


Keywords


Kata Kunci : Pola Makan, Hamil TM III

Full Text:

PDF

References


Aisyah, S. dkk, 2010. Karakteristik Bayi Berat Lahir Rendah (BBLR) Sampai Tribulan II Tahun 2009 di Kota Kediri, Jurnal Penelitian Kesehatan Suara Forikes Volume 1 Nomor 3

Asrinah, dkk, 2010, Asuhan Kebidanan Masa Kehamilan, Yogyakarta : Graha Ilmu

Dewi, dkk, 2012, Asuhan Kehamilan untuk kebidanan, Jakarta : Salemba medika

Fatimah, dkk, 2011, Pola Konsumsi dan kadar Hemoglobin pada ibu hamil, Makasar :

(http://jurnal.ui.ac.id/health/article/download/795/757

Nanny, dkk, 2011, Asuhan Kehamilan untuk kebidanan, Jakarta, Salemba Medika

Proverawati, dkk, 2014, Buku Ajar Gizi untuk Kebidanan. Yogyakarta. Nuha Medika

Riskesdas 2018, Status gizi ibu hamil, Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan RI

Riyanto Agus. 2011. Aplikasi Metodologi Penelitian Kesehatan, Nuha Medika Yogyakarta


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


e-ISSN: 2615-109X
p-ISSN: 2442-4706

Principal Contact

Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DPPM)
Universitas Ubudiyah Indonesia - Jl. Alue Naga Desa Tibang, Banda Aceh 23114, Indonesia
Phone: 0651-7555566
Fax: 0651-7555566
Email: dppm@uui.ac.id

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License