HUBUNGAN KEDISIPLINAN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA
Abstract
Sepintas bila kita mendengar kata disiplin maka yang selalu terbayang usaha untuk menyekat, mengawal dan menahan. Padahal tidak demikian, sebab disiplin bermakna melatih, mendidik dan mengatur atau hidup teratur. Artinya kata disiplin itu tidak terkandung makna sekatan, tetapi juga latihan. Untuk itulah kedisiplinan sangat diperlukan dalam usaha meningkatkan suatu kehidupan yang teratur dan meningkatkan prestasi dalam belajar karena sifatnya yang mengatur dan mendidik. Dari kebanyakan orang-orang sukses rasanya tidak ada diantara mereka yang tidak berdisiplin, kedisiplinan yang tertanam dalam setiap kegiatan mereka yang membawa kesuksesan. Belajar dengan disiplin yang terarah dapat menghindarkan diri dari rasa malas dan menimbulkan kegairahan siswa dalam belajar, yang pada akhirnya akan dapat meningkatkan daya kemampuan belajar siswa. Disiplin adalah kunci sukses dan keberhasilan. Dengan disiplin seseorang menjadi yakin bahwa disiplin akan membawa manfaat yang dibuktikan dengan tindakannya. Setelah berprilaku disiplin, seseorang akan dapat merasakan bahwa disiplin itu pahit tetapi buahnya manis. Disiplin memberikan manfaat yang besar dalam diri seseorang.
Keyword: Disiplin, prestasi belajar, kesuksesan, kemampuan
At first glance, when we hear the word discipline, we always imagine efforts to isolate, control and restrain. Even though this is not the case, because discipline means training, educating and organizing or living an orderly life. This means that the word discipline does not contain the meaning of restrictions, but also training. For this reason, discipline is very necessary in efforts to improve an orderly life and improve achievement in learning because of its regulatory and educational nature. Of the most successful people, it seems that none of them are undisciplined, it is the discipline that is embedded in each of their activities that brings success. Studying with focused discipline can prevent feelings of laziness and create enthusiasm for students in learning, which in the end will increase students' learning abilities. Discipline is the key to success and success. With discipline, a person becomes convinced that discipline will bring benefits which are proven by his actions. After behaving in discipline, a person will be able to feel that discipline is bitter but the fruit is sweet. Discipline provides great benefits to a person.
Keywords: Discipline, learning achievement, success, ability
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
This journal indexed by