SOSIALISASI KEBERSIHAN DI SMA NEGERI DARUL IMARAH: MENUMBUHKAN KESADARAN TENTANG PENTINGNYA LINGKUNGAN YANG BERSIH

Syarifah Yanti Astryna, Siti Samaniyah, Kesumawati Kesumawati, Nurhayati Nurhayati, Syarifah Asyura

Abstract


Kebersihan lingkungan sekolah memiliki peran yang sangat penting dalam menciptakan suasana belajar yang sehat dan nyaman. SMA Negeri Darul Imarah menyadari bahwa kesadaran kebersihan di kalangan siswa masih perlu ditingkatkan, terutama dalam menjaga kebersihan di lingkungan sekolah. Oleh karena itu, kegiatan sosialisasi kebersihan dilaksanakan dengan tujuan untuk menumbuhkan kesadaran siswa mengenai pentingnya kebersihan dan dampaknya terhadap kesehatan serta kenyamanan di sekolah. Sosialisasi ini mencakup penyuluhan tentang kebersihan pribadi dan lingkungan, diskusi interaktif, demonstrasi praktis, dan kegiatan gotong royong. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan peningkatan kesadaran siswa dalam menjaga kebersihan, dengan adanya perubahan perilaku positif, seperti membuang sampah pada tempatnya dan merawat fasilitas sekolah. Meskipun tantangan dalam mengubah kebiasaan lama masih ada, kegiatan ini terbukti efektif dalam menciptakan lingkungan yang lebih bersih dan mendukung suasana belajar yang lebih baik. Diharapkan sosialisasi kebersihan ini dapat dilanjutkan secara berkelanjutan untuk menciptakan lingkungan sekolah yang sehat dan bersih.


Keywords


Sekolah, lingkungan bersih dan sehat

Full Text:

PDF

References


Bugin, B. (2001). Metodologi Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Yogyakarta : Gajah Mada Press

Darmono. (2001). Lingkungan Hidup dan Pencemaran: Hubungannya dengan Toksikologi Senyawa Logam. Jakarta: Universitas Indonesia (UI-Press)

Effendi & Malik, A. (2018) Pemahaman Tentang Lingkungan Berkelanjutan. Jurnal Mutiara. 8(2):75-82

Fatwa Majelis Ulama Indonesia Nomor 47 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Sampah Untuk Mencegah Kerusakan Lingkungan.

Fitriani, W. (2013). Efektivitas Pembelajaran Mata Pelajaran Muatan Lokal Bordir Pada Siswa Tata Busana Kelas Xi Di Smk Negeri 1 Kendal. Fashion and Fashion Education Journal. 2 (1):6-12

Heriyatni, F. (2013). Kebersihan dan Kesehatan Lingkungan Hidup. Himpunan Lengkap Undang-Undang tentang Lingkungan Hidup. Yogyakarta : Saufa

Husin, A. (2012). Pengaruh Metode Pembelajaran dan Kecerdasan Naturalis Terhadap Pengetahuan Siswa Tentang Konsep Ekosistem. Jurnal Pendidikan Lingkungan dan Berkelanjutan. XIII(2): 53-65

Husin, A. (2013). Pendidikan Lingkungan Hidup Khususnya Kesadaran Tentang Konservasi Air Perlu Diberikan Pada Anak Sejak Pendidikan Dasar. Palembang: MKTI Cabang Sumatera selatan.

Moleong, L. J. (2016). Metode Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Nirmala, E. dkk. (2018). Tingkat Kesadaran Masyarakat Desa Pajar Bulan Kecamatan Tanjung Batu Dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan. Skripsi. Indralaya: FKIP Universitas Sriwijaya.

Nurmi. (2020) Kajian Teori Tindakan Rasional Terhadap Penggunaan Transportasi Online. Skripsi. Makassar: FKIP Muhammadiyah.

Nugroho, A. S (2013) Pengelolaan Kebersihan Dan Kesehatan Lingkungan Masyarakat Kalicari Kecamatan Pedurungan Kota Semarang. Skripsi. Semarang. FKIP PGRI

Purnaweni, H. I. (2014). Kebijakan pengelolaan lingkungan di kawasan kendeng utara provinsi jawa tengah. Jurnal Ilmu Lingkungan. 12(1): 53-65.

Putri. I. N. (2016). Pengaruh pengetahuan lingkungan terhadap sikap peduli lingkungan hidup mahasiswa pendidikan biologi angkatan 2014 fakultas tarbiyah dan keguruan uin alauddin makassar. Skripsi. Makassar: FKIP Uin.

Rahmadani. (2020) Upaya Menumbuhkan Kesadaran Masyarakat Dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan Melalui Pengelolaan Bank Sampah. Jurnal Comm-Edu. 3(3):261-270

Retnaningsih, R. (2016). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Tentang Alat Pelindung Telinga DenganPenggunaannya Pada Pekerja Di Pt. X. Journal of Industrial Hygiene and Occupational Health. 1(1):67.

Sugiman. (2018). Pemerintahan desa. Binamulia Hukum. 7(1): 82-95. Sugiyono. (2010). Metodologi Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung:Alfabet Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup.

Yonanda. (2017) Peningkatan Pemahaman Siswa Mata Pelajaran Pkn Tentang Sistem Pemerintahan Melalui Metode M2m (Mind Mapping) Kelas Iv Mi Mambaul Ulum Tegalgondo Karangploso Malang. Jurnal Cakrawala Pendas. 3(1):53-63.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.