Asuhan Keperawatan pada Pasien dengan ADHF (Acute Decompensated Heart Failure) di Ruang Raudhah 1 Rumah Sakit Umum dr. Zainoel Abidin Banda Aceh

Yelsi Tarfi Budiadari, Devi Darliana, Ahyana Ahyana

Abstract


Acute Decompensated Heart Failure (ADHF) adalah salah satu penyakit kardiovaskular dengan angka morbiditas dan mortalitas yang tinggi secara global. Studi kasus ini bertujuan untuk memberikan asuhan keperawatan kepada pasien yang mengalami ADHF. Masalah keperawatan yang muncul pada Tn. A yaitu gangguan pertukaran gas, penurunan curah jantung, bersihan jalan napas tidak efektif, hipervolemia, dan ketidakstabilan kadar glukosa darah. Implementasi yang diberikan adalah monitor analisa gas darah, monitor saturasi oksigen, monitor tanda-tanda vital, pemberian posisi semi fowler, postural drainage dan fisioterapi dada, cegah valsava manuver, memonitor cairan, edukasi diet rendah garam dan rendah gula, serta terapi slimber ice cube. Evaluasi keperawatan menunjukkan gangguan pertukaran gas teratasi, namun penurunan curah jantung, bersihan jalan nafas tidak efektif, hipervolemia, dan ketidakstabilan kadar glukosa perlu manajemen lebih lanjut. Diharapkan pasien dapat meningkatkan manajemen diet jantung dan diet DM II serta rutin menjalani terapi pengobatan.

 


Keywords


Asuhan keperawatan, Acute Decompesated Heart Failure/ADHF

Full Text:

PDF

References


American Heart Association. (2019). Focused Update: Acef/Aha Guidelines For The Diagnosis And Management Of Heart Failure In Adults: A Report Of The American College Of Cardiology Foundation/American Heart Association Task Force On Practice Guidelines: Developed In Collaboration With The International Society For Heart and Lung Transplantation. Circulation, 119(14), 1977–2016.

Black, J. M., & Hawk, J. H. (2009). Medical surgical nursing clinical management for positive outcomes (8th Ed.). St. Louis, Missour: Elsevier Saunders.

Darmawan, S., & Sriwahyuni. (2019). Peran Diet 3J pada Pasien Diabetes Melitus di Puskesmas Sudiang Raya Makassar. Nursing Inside Community, 1(3), 91–95.

Isrofah, A., Idriono, & Mushafiyah, I. (2020). Tidur Dan Saturasi Oksigen Pada Pasien Congestive Hearth Faillure. Jurnal Ilmiah Permas, 10(4), 557–568.

Kubo, T. , Osuka, A. , Kabata, D. , Kimura, M. , Tabira, K. , & Ogura, H. (2021). Chest physical therapy may reduce pneumonia following inhalation injury. Burns.

Listiana, D., Keraman, B., & Yanto, A. (2020). Pengaruh Batuk Efektif Terhadap Pengeluaran Sputum Pada Pasien TBC Di Wilayah Kerja Puskesmas Tes Kabupaten Lebong. CHMK Nursing Scientific Journal, 4(April), 220–227.

Mullens, W., Damman, K., Harjola, V. P., Mebazaa, A., Brunner-La Rocca, H. P., Martens, P., … Coats, A. J. (2019). The use of diuretics in heart failure with congestion - a position statement from the Heart Failure Association of the European Society of Cardiology. European Journal of Heart Failure, 21(2).

Njoroge, J., & Teerlink, J. (2021). Pathophysiology and Therapeutic Approaches to Acute Decompensated Heart Failure. Heart Failure Compendium, 128, 1468–1468.

PERKI. (2020). Pedoman Tatalaksana Gagal Jantung (2nd ed., Vol. 11; B. B. Siswanto, Ed.). Perhimpunan Dokter Spesialis Kardiovaskular Indonesia. Retrieved from https://spesialis1.kardio.fk.unair.ac.id/wp-content/uploads/2021/02/PERKI-Gagal-Jantung-2020.pdf

Prasetyo, S. D., Nafi’ah, R. H., & Suparmanto, G. (2021). Asuhan Keperawatan Gawat Darurat Pada Pasien Gagal Jantung Dalam Pemenuhan Kebutuhan Oksigenasi. Universitas Kusuma Husada Surakarta.

Pratiwi, S. H., Sari, E. A., & Mirwanti, R. (2018). Faktor risiko penyakit jantung koroner pada masyarakat pangandaran. Jurnal Keperawatan BSI, 6(2), 176–183.

Rambe, R., & Sari, D. K. (2021). Gambaran Penggunaan Obat Antidiuretik Pada Pasien Gagal Jantung Di Ruang Rawat Inap Rumah Sakit TK. Ii Putri Hijau Kesdam i/bb Periode Januari sampai dengan Desember Tahun 2019. Forte Journal, 1(2), 109–115.

Saranga, J. L. (2023). The Effectiveness Of Slimber Ice Against Thirst Intensity In Hemodialysis Patients With Chronic Kidney Disease. Media Keperawatan Indonesia, 6(1).

SDKI PPNI. (2018). Standar Diagnosis Keperawatan Indonesia : Definisi dan Indikator Diagnostik (Tim Pokja SDKI DPP PPNI (ed.); Edisi I). Jakarta: Dewan Pengurus Pusat PPNI.

SIKI PPNI. (2018). Standar Intervensi Keperawatan Indonesia : Definisi dan Tindakan Keperawatan (Tim Pokja SIKI DPP PPNI (ed.); Edisi I). Jakarta: Dewan Pengurus Pusat PPNI.

Silviani, D. R., & Wirakhmi, I. N. (2023). Asuhan Keperawatan Pada Pasien Brpn Dengan Gangguan Pemenuhan Kebutuhan Oksigenasi Di Ruang Cempaka RSUD dr. Goeteng Taroena Adibrata. JIP Mataram, 4(2), 411–416.

Smeltzer & Bare. (2018). Buku Ajar Keperawatan Medikal-Bedah Brunner And Suddart (8th ed., Vol. 2). Jakarta: EGC.

Suardani, N. N. , Putra, W. K. , & Krisna, I. A. P. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Melalui Video Terhadap Self-Care Management Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2. Journal Center Of Research Publication In Midwifery And Nursing, 4(1), 13–17.

Tahir, & Rusna. (2019). Fisioterapi Dada Dan Batuk Efektif Sebagai Penatalaksaan Ketidakefektifan Bersihan Jalan Nafas Pada Pasien TB Paru Di RSUD Kota Kendari. Jurnal Penelitian , 2.

Trisnadewi, N., Adiputra, I., & Mitayanti, NK. (2018). Gambaran Pengetahuan Pasien Diabetes Mellitus (DM) Dan Keluarga Tentang Manajemen Dm Tipe 2. Bali Med J, 5, 165–187.

Wijaya, A., & Putri, Y. (2013). KMB 1 Keperawatan Medikal Bedah. Yogyakarta: Nuha Medika.

World Health Organization. (2020). WHO revelas leading causes of death and disability worldwide: 2000-2019.




DOI: https://doi.org/10.33143/jhtm.v10i2.4715

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


e-ISSN: 2615-109X
p-ISSN: 2442-4706

Principal Contact

Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (DPPM)
Universitas Ubudiyah Indonesia - Jl. Alue Naga Desa Tibang, Banda Aceh 23114, Indonesia
Phone: 0651-7555566
Fax: 0651-7555566
Email: dppm@uui.ac.id

 

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License