PEMBUATAN ALAT UKUR GETARAN MENGGUNAKAN SENSOR ACCELEROMETER BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA16 DENGAN TAMPILAN PC
Abstract
Abstract—Penggunaan ilmu pengetahuan dan teknologi semakin meningkat terutama dibidang elektronika. Salah satunya dengan berbagai macam penggunaan sensor accelerometer. Sensor accelerometer adalah sensor untuk mengukur kecepatan getaran. Getaran adalah gejala mekanika, dinamik yang mencakup periode gerak osilator di sekitar posisi referensi atau berupa gerakan bolak-balik yang digambarkan sebagai amplitudo atau simpangan terjauh dari titik setimbang. Untuk mendeteksi getaran dikembangkan berbagai alat berupa sensor getaran. Terdapat banyak metode atau teknik yang dipakai untuk mendeteksi getaran, Alat ukur getaran saat ini sangat dibutuhkan, seperti deteksi getaran mesin,dan benda-bedan yang menimbulkan getaran. Membuat alat ukur getaran menggunakan sensor acceleromter yang portebel dengan tegangan keluaran X,Y adalah 1,61 Volt dan Z 2,45 Volt Hasil getaran akan ditampilkan pada LCD dan grafik akan ditampilkan pada tampilan PC, hasil dari pengukuran dapat di simpan di data base (ms.excel),Dengan Frekwensi 67 Hz.
Kata kunci: Getaran, Alat ukur, Accelerometer
Abstract— The use of science and technology is increasing, especially in the field of electronics. One of them is by using various types of accelerometer sensors. The accelerometer sensor is a sensor for measuring the speed of vibration. Vibration is a mechanical, dynamic phenomenon that includes a period of motion of the oscillator around a reference position or in the form of back and forth motion which is described as the amplitude or the furthest deviation from the equilibrium point. To detect vibration, various tools have been developed in the form of a vibration sensor. There are many methods or techniques used to detect vibrations. Vibration measuring instruments are currently needed, such as the detection of engine vibrations, and objects that cause vibrations. Make a vibration measuring instrument using a portable accelerometer sensor with an output voltage of X, Y is 1.61 Volts and Z 2.45 Volts. The vibration results will be displayed on the LCD and the graph will be displayed on the PC display, the results of the measurements can be stored in the data base ( ms.excel), with a frequency of 67 Hz.
Keywords: Vibration, measuring instrument, Accelerometer
Full Text:
PDFReferences
Blocher,Richard, 2004. Dasar Elektronika, Andi.Jogyakarta.
Budi harto, widodo, Perancang sistem aplikasi mikrokontroller, Penerbit Elex Media Komputindo, Jakarta, 2005.
Hufri, M.Djamal dan Yulkifli (2011) “Desain Sensor Getaran Frekuensi Rendah Berbasis Flukgate. Univesitas Negeri Padang.
Kusrini. 2007, Belajar Microsoft Visual Basic .Komunikasi Elektronika. Jakarta: PT .Gelora Aksara pratama.
Malvino, Albert Paul. 1992. Prinsip-prinsip Elektronik, Alih bahasa : M. Barwani, Jakarta: Erlangga.
Murdani. 2014 Rancang Bangun Alat Ukur Getaran Menggunakan Sensor Accelerometer Berbasis Mikrokontroler Atmega16 Dengan Tampilan Pc.
Wasito S, 2004, Vademekum elektronika edisi kedua, PT.Gramedia Pusaka Utama, Jakarta.
DOI: https://doi.org/10.33143/jics.Vol8.Iss2.2600
Refbacks
- There are currently no refbacks.
This journal indexed by